Dalam postingan blog kali ini merupakan tugas UAS dari mata kuliah ERP.
Dimana saya mendapat tugas NO. 4 yang berisi tentang tutorial konfigurasi module accounting pada openERP. Adapun modul accounting sendiri merupakan modul yang sangat penting dan wajib untuk di install dalam setiap jenis perusahan. Karena Modul Accounting berfungsi untuk mengetahui proses transaksi jual-beli pada suatu perusahaan sehingga dapat dijadikan tolak ukur penilaian suatu perusahaan berkembang dengan baik atau tidak.
Adapun dalam tugas kali ini saya membuat contoh transaksi yang terjadi pada bidang retail. Dimana nama perusahaan yang saya buat ialah BetaMart. Ruang lingkup betamart sendiri masi termasuk kedalam kategori kecil karena diawal bulan berdirinya hanya menjual satu jenis produk saja yaitu Mie. Adapun Mie yang dijual oleh betamart dikemas dalam bentuk kardus dan satuan. Produk betamart ini dijual kepada perusahaan dan perseorangan.
Dalam transaksi penjualan produk, betamart menggunakan dua metode yaitu penjualan kepada perusahaan yang akan didukung oleh module sales pada openERP dan dijual pada perseorangan yang akan didukung oleh module point of sales. Untuk module sales pembayarannya dilakukan melalui tranfer bank, sedangkan untuk point of sales dilakukan secara tunai dengan menggunakan aplikasi Your session pada daily operation di module point of sales.
Karena pada inti daripada tugas UAS no. 4 ini ialah terkait tutorial module accounting, berikut saya lampirkan langkah-langkah dalam membuat settingan pada module accounting.
Soal Pilihan No. 4
1. Tutorial Konfigurasi Fiscal Years, Periods, Bank Account
Link pdf :
Irma Juanita_Tutorial Konfigurasi Fiscal Years, Periods, Bank Account
2.Tutorial Pembuatan COA,Bank Account dan Thousand Separator
Link pdf :
Irma Juanita_Tutorial Pembuatan COA,Bank Account dan Thousand Separator
Link Youtube
Tutorial Konfigurasi Fiscal Years, Periods, Bank Account, Pembuatan COA,Bank Account dan Thousand Separator :
Soal Wajib
3. Tutorial Balance Sheet & Profit-Loss Statment
Link pdf :
Link Youtube :
Tutorial Balance Sheet & Profit-Loss Statment